Kemenangan FAM-SAH di Desa Waiboga dan Umaga, Tidak ada Tawar Menawar 

- Wartawan

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 13:23 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANANA,Lokomalut.com- Kemenangan Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Sula Hj. Fifian Adeningsi Mus dan H. M. Saleh Marasabessy (FAM-SAH) di Desa Waiboga dan Umaga tidak ada tawar menawar.

Hal ini disampaikan langsung oleh salah satu Jurkam di Desa Waiboga Adi Nyong Tidore yang merupakan Anggota DPRD Kepulauan Sula 2 periode, saat berkampanye di Desa Waiboga, Kecamatan Sulabesi Tengah. Sabtu, (19/10/2024) malam ini.

“Kemenangan Pasangan FAM-SAH di Desa Waiboga dan Umaga, itu harga mati, dan tidak ada tawar-tawar,” ucapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Adi Nyong juga mengajak seluruh elemen masyarakat di Desa Waiboga dan Umaga, bahwa pada tanggal 27 November 2024 mendatang, untuk memenangkan paslon FAM-SAH.

“Di Waiboga dan Umaga harus menang, karena hanya tiga tahun lebih, FAM-SAH saat menjabat sebagai Bupati di Periode pertama, banyak yang dorang kasih untuk Waiboga dan Umaga,” tutupnya. (Dona)

ARTIKEL TERKAIT

Pemda Sula Terima LHP Semester II Tahun 2025 dari BPK Perwakilan Malut
Sikapi Keluhan Warga, Pemdes Waikafia Bersihkan Pipa Air yang Tersumbat 
Dapat Rekom dari 5 Cabang Aktif, Amirudin Resmi Terpilih Sebagai Ketum PP HPMS 
Kongres IV HPMS Bau Busuk: Diduga Dikendalikan Mafia Politik, Iqbal Ruray Disiapkan Aklamasi Paksa
Panitia Diduga Seting untuk Aklamasi Iqbal Ruray di Kongres HPMS ke-4 
Wujudkan Solidaritas, GMKI Cabang Jailolo Sambangi Korban Banjir
Tersisa Hanya Sekam Kebencian
Don Muzakir Apresiasi Kebijakan Prabowo yang Pro-Petani
Berita ini 120 kali dibaca

ARTIKEL TERKAIT

Sabtu, 17 Januari 2026 - 13:42 WIT

Pemda Sula Terima LHP Semester II Tahun 2025 dari BPK Perwakilan Malut

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:59 WIT

Sikapi Keluhan Warga, Pemdes Waikafia Bersihkan Pipa Air yang Tersumbat 

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:48 WIT

Dapat Rekom dari 5 Cabang Aktif, Amirudin Resmi Terpilih Sebagai Ketum PP HPMS 

Selasa, 13 Januari 2026 - 06:25 WIT

Kongres IV HPMS Bau Busuk: Diduga Dikendalikan Mafia Politik, Iqbal Ruray Disiapkan Aklamasi Paksa

Minggu, 11 Januari 2026 - 13:06 WIT

Panitia Diduga Seting untuk Aklamasi Iqbal Ruray di Kongres HPMS ke-4 

ARTIKEL TERBARU