Gelar HUT TNI ke-80, Ahli Waris Prada Haris Umaternate dapat Santunan 

- Wartawan

Minggu, 5 Oktober 2025 - 09:05 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: PT Asabri (Persero) perwakilan Ternate Maluku Utara, menyerahkan santunan kepada ahli waris anggota Satgas Pamtas RI–PNG dari Yonif Raider Khusus 753/Arga Vira Tama (AVT) Papua Prada Haris Umaternate.

Foto: PT Asabri (Persero) perwakilan Ternate Maluku Utara, menyerahkan santunan kepada ahli waris anggota Satgas Pamtas RI–PNG dari Yonif Raider Khusus 753/Arga Vira Tama (AVT) Papua Prada Haris Umaternate.

SANANA,Lokomalut.com- Usai Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 tahun 2025, PT Asabri (Persero) perwakilan Ternate Maluku Utara, menyerahkan santunan kepada ahli waris anggota Satgas Pamtas RI–PNG dari Yonif Raider Khusus 753/Arga Vira Tama (AVT) Papua Prada Haris Umaternate.

Upacara tersebut, dilaksanakan di Lapangan Bola Kaki Kodim, Desa Fagudu, Kecamatan Sanana. Minggu (05/10/2025).

Demi mengenang jasa Pahlawan Satgas Pamtas RI–PNG dari Yonif Raider Khusus 753/Arga Vira Tama (AVT) Papua Prada Haris Umaternate, PT Asabri (Persero) perwakilan Ternate menyerahkan santunan kepada ahli waris.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penyerahan Santunan Risiko Kematian Khusus (SRKK) sebesar Rp 450 juta itu di terima lansung oleh Ibunda Alm. Prada Haris Umaternate yakni Kamaria Buamonabot di dampingi lansung oleh Kasdim 1510/Sula Mayor Inf. Pardan.

Diketahui, Insiden berdarah yang dialami Prada Haris Umaternate terjadi sekitar pukul 12.00 wit. Saat itu, pos pantau Satgas Pamtas Yonif 753/AVT di Distrik Kiwirok diserang Kelompok Kriminal bersenjata Organisasi Papua Merdeka (KKB OPM)

Dalam penyergapan itu, tiga prajurit tertembak dan dua prajurit lainnya di kabarkan selamat setelah di rawat di RST Marthen Indey, sementara Prada Haris Umaternate yang mengalami luka tembak di kepala gugur dalam tugas. (red)

ARTIKEL TERKAIT

Pemda Sula Terima LHP Semester II Tahun 2025 dari BPK Perwakilan Malut
Sikapi Keluhan Warga, Pemdes Waikafia Bersihkan Pipa Air yang Tersumbat 
Dapat Rekom dari 5 Cabang Aktif, Amirudin Resmi Terpilih Sebagai Ketum PP HPMS 
Kongres IV HPMS Bau Busuk: Diduga Dikendalikan Mafia Politik, Iqbal Ruray Disiapkan Aklamasi Paksa
Panitia Diduga Seting untuk Aklamasi Iqbal Ruray di Kongres HPMS ke-4 
Wujudkan Solidaritas, GMKI Cabang Jailolo Sambangi Korban Banjir
Tersisa Hanya Sekam Kebencian
Don Muzakir Apresiasi Kebijakan Prabowo yang Pro-Petani
Berita ini 89 kali dibaca

ARTIKEL TERKAIT

Sabtu, 17 Januari 2026 - 13:42 WIT

Pemda Sula Terima LHP Semester II Tahun 2025 dari BPK Perwakilan Malut

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:59 WIT

Sikapi Keluhan Warga, Pemdes Waikafia Bersihkan Pipa Air yang Tersumbat 

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:48 WIT

Dapat Rekom dari 5 Cabang Aktif, Amirudin Resmi Terpilih Sebagai Ketum PP HPMS 

Selasa, 13 Januari 2026 - 06:25 WIT

Kongres IV HPMS Bau Busuk: Diduga Dikendalikan Mafia Politik, Iqbal Ruray Disiapkan Aklamasi Paksa

Minggu, 11 Januari 2026 - 13:06 WIT

Panitia Diduga Seting untuk Aklamasi Iqbal Ruray di Kongres HPMS ke-4 

ARTIKEL TERBARU