Satu Rumah di Fagudu Dilahap Si Jago Merah

- Wartawan

Minggu, 15 September 2024 - 12:45 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANANA,Lokomalut.com- salah satu Rumah di Desa Fagudu Kecamatan Sanana Kepulauan Sula, dilahap si jago merah. Peristiwa ini, terjadi sekira pukul 19:00 wit.

Warga yang tertimpa musibah kebakaran yaitu, saudara Sarif Umagap, yang berasal dari Desa Waisakai, Kecamatan Mangoli Utara Timur.

Informasi yang dihimpun Lokomalut.com, satu Buah Motor Beat dengan nomor polisi DG 3174 RA, milik saudarah Sarif Umagap terbakar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, menurut keterangan salah satu warga Desa Fagudu, Uli Upara yang mengaku dirinya tinggal di rumah tersebut.

Uli bilang, ada sejumlah pakaian dan dua Buah Hp merek Oppo, dan uang tunai senilai Rp.40.000.000, juga hangus terbakar.

“Pakaian dan dua buah Hp Oppo juga hangus terbakar, kalo uang hanya dapat Rp.2.800.000,” ungkapnya.

Uli mengatakan, tidak mengetahui asal api yang mengakibatkan rumah yang ditinggalnya terbakar. “Asal api beta seng tau, barang beta di muka,” katanya.

Terpisah, Bahar yang juga mengaku tinggal di rumah itu. Namun, dirinya tak mengetahui asal si jago merah tersebut.

“Beta seng tau, barang beta di sebelah sini, beta juga seng bamasa apa-apa, barang beta baru pulang kerja. Beta keluar kong api, kong api so fol disini, kong beta lari masuk ambil sertifikat tanah itu, deng uang,” bebernya.

Tak hanya itu, Bahar juga mengungkapkan, bahwa sejumlah barang berharga ikut dilahap si jago merah.

“Cincin emas 1 buah itu 5 gram, pakaian dan televisi. Kalo beta motor so selamat barang beta so bawa lari. Tapi uang seniali Rp.5.000.000, namun yang dapat hanya Rp.2.700.000,” tutupnya.

Diketahui, Sekira pukul 20.12 wit, petugas pemadam kebakaran, berhasil memadamkan si jago merah tersebut. (Dona)

ARTIKEL TERKAIT

Panitia Diduga Seting untuk Aklamasi Iqbal Ruray di Kongres HPMS ke-4 
Wujudkan Solidaritas, GMKI Cabang Jailolo Sambangi Korban Banjir
Don Muzakir Apresiasi Kebijakan Prabowo yang Pro-Petani
Banjir dan Jubir; “Lebih Takut Citra Tenggelam dibanding Rakyat”
MS Pastikan Calon Sebagai Ketua Umum PP HPMS 
Jelang Kongres HPMS ke-IV, Nama Muhlis Soamole Jadi Sorotan Utama
Gelar Acara Ramah Tamah, Basiludin: Saya Sangat Bangga dengan Capaian Mangon FC
Batas Kota FC Dapat Tiket Menuju 8 Besar, Setelah Kalahkan Waiipa FC
Berita ini 89 kali dibaca

ARTIKEL TERKAIT

Minggu, 11 Januari 2026 - 13:06 WIT

Panitia Diduga Seting untuk Aklamasi Iqbal Ruray di Kongres HPMS ke-4 

Kamis, 8 Januari 2026 - 10:10 WIT

Don Muzakir Apresiasi Kebijakan Prabowo yang Pro-Petani

Kamis, 8 Januari 2026 - 10:02 WIT

Banjir dan Jubir; “Lebih Takut Citra Tenggelam dibanding Rakyat”

Senin, 5 Januari 2026 - 12:55 WIT

MS Pastikan Calon Sebagai Ketua Umum PP HPMS 

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:41 WIT

Jelang Kongres HPMS ke-IV, Nama Muhlis Soamole Jadi Sorotan Utama

ARTIKEL TERBARU